Arba’in adalah bahasa arab secara bahasa berarti “empat puluh”, maksudnya Paket Umroh Arbain adalah Umroh yang disertai dengan melaksanakan Sholat berjamaah di Masjid Nabawi sebanyak 40 waktu secara berturut-turut di Masjid Nabawi, Madinah al Mukarromah. Dengan perhitungan sehari semalam kita melaksanakan sholat 5 waktu, maka Jamaah Paket Umroh Arbain akan berada di Madinah...
Read More
umroh demak
Umroh Dauroh Qur’an
Dari Abu Hurairah radhiyallâhu ‘anhu, dari Rasûlullâh shallallâhu ‘alaihi wa sallam beliau bersabda :
مَنْ جَاءَ مَسْجِدِي هَذَا لَمْ يَأْتِهِ إِلاَّ لِخَيْرٍ يَتَعَلَّمُهُ أَوْ يُعَلِّمُهُ فَهُوَ بِمَنْزِلَةِ الْمُجَاهِدِ فِى سَبِيلِ اللَّهِ وَمَنْ جَاءَ لِغَيْرِ ذَلِكَ فَهُوَ بِمَنْزِلَةِ الرَّجُلِ يَنْظُرُ إِلَى مَتَاعِ غَيْرِهِ
“
Barangsiapa Datang Ke Masjidku (Nabawi), ...
Read More
Doa dan Dzikir Lengkap Ibadah Haji dan Umroh Saibah
Untuk Download silahkan klik tulisan ini Doa umroh
Doa Lengkap Ibadah Haji dan Umroh saibah from Fori Suwargono
- Shalat sunat sebelum bepergian 2 rakaat
- Doa Keluar Rumah Berangkat Umroh/Haji
- Doa setelah duduk di dalam kendaraan
- Doa sewaktu kendaraan mulai bergerak
- Doa Ketika Sampai Tujuan (Mekkah)
- Doa Niat Haji dan atau umroh
- Doa sesudah selesai berihram
- Bac...
Read More